Lirik Lagu "7 Warna - Lupakan Aku" Terbaru (2015) | ||
---|---|---|
Title | : | Lupakan Aku |
Artist | : | 7 Warna |
Album | : | Slow Jangan Goyang (2015) |
Label | : | Warner Music Indonesia |
Terlambat aku mengenal dirimu
Saat kau sudah bersamanya
Tak tau ku harus apa dengan cintaku
Yang ingin kuberi padamu
Lupakanlah aku bila kau tak lagi cinta
Disaat hatiku terkurung dalam cintamu
Kau lukai aku seperti tertusuk jantungku
Hancur lebur cintaku
Salahkah diriku mencintaimu
Saat kau tak disisiku lagi
Mungkinkah ini yang terjadi
Lupakanlah aku bila kau tak lagi cinta
Disaat hatiku terkurung dalam cintamu
Kau lukai aku seperti tertusuk jantungku
Hancur lebur cintaku
*music...
Hooooo....
Lupakanlah aku bila kau tak lagi cinta
Disaat hatiku terkurung dalam cintamu
Kau lukai aku seperti tertusuk jantungku
Hancur lebur cintaku
Hooooo.....
Kau lukai aku, seperti tertusuk jantungku
Hancur lebur cintaku...