Lirik Lagu "SYAHINSOMNIA - Kan Ku Jaga" Terbaru (2017) | ||
---|---|---|
Title | : | Kan Ku Jaga |
Artist | : | SYAHINSOMNIA |
Album | : | Single Pop Indonesia (2017) |
Label / Prod. | : | Amplop Records |
Genre | : | Pop |
tak mungkin aku
sedikitpun untuk menjauh darimu
karna dirimu yang telah mewarna
warnai hariku
tak mungkin aku
sedikitpun untuk menjauh darimu
karna dirimu yang telah mewarna
warnai hari hariku
disaat kucoba tuk mendekatimu
mendekatimu
dan ternyata kau beri
cinta untukku
kan ku jaga cintamu
meski disaat kau tak disisiku
kan ku jaga hatimu
karena bahagia hati ini
saat disampingmu
dan kan kuluangkan waktuku
hanya untuk menemanimu
takkan ku lepas dirimu
ku berjanji kan s'lalu menjaga dirimu
*music...
disaat kucoba tuk mendekatimu
mendekatimu
dan ternyata kau beri
cinta untukku
(cinta untukku)
kan ku jaga cintamu (ku jaga ku jaga)
meski disaat kau tak disisiku
kan ku jaga hatimu (ku jaga ku jaga)
karena bahagia hati ini
saat disampingmu
dan kan kuluangkan waktuku
hanya untuk menemanimu
takkan ku lepas dirimu
ku berjanji kan s'lalu
menjaga dirimu
(kan ku jaga ku jaga ku jaga)
dirimu...
(kan ku jaga ku jaga ku jaga)
dirimu
kan ku jaga dirimu