Dan inilah lirik lagu Funny dari Zedd & Jasmine Thompson yang ditulis oleh Jordan K. Johnson, Zedd, Jasmine Thompson, Michael Pollack, Casey Smith, MarcLo & Stefan Johnson selengkapnya :
Terjemahan Lirik Lagu Zedd & Jasmine Thompson - Funny Lengkap dengan Arti dan Maksudnya dalam Bahasa Indonesia :
![]() |
Lirik Lagu Zedd & Jasmine Thompson - Funny - Arti + Terjemahan |
The curtains are closed now
Tirai sudah tertutup sekarang
Nothing to see
Tak ada yang bisa dilihat
But a dozen dying roses at our feet
Namun selusin mawar sekarat ada di kaki kita
Your timing is perfect
Waktumu sempurna
Ironic to me
Ironis bagiku
Showing up the moment that you shouldn't be
Muncul pada saat yang tak seharusnya kau lakukan
Last time I checked
Terakhir kali ku cari tahu
You're the one that left
Kaulah orang yang ditinggalkan
Last words you said
Kata terakhir yang kau katakan
Bahwa kau tak peduli
It's funny how you miss me more than you could ever love me
Lucu rasanya betapa kau merindukanku lebih dari dirimu yang pernah mencintaiku
How you couldn't give me everything and now you want it from me
Bagaimana kamu tak bisa memberikan padaku semuanya dan sekarang kau menginginkannya dariku
Yeah, it's funny how it's different now that I got somebody
Yeah, lucu rasanya betapa berbedanya sekarang bahwa aku punya seseorang
Yeah it's funny
yah, lucu rasanya
Ooh
Yeah it's funny, funny how you, how you, answer, answer, answer
Yah, itu lucu, lucu bagaimana dirimu, bagaimana kamu, menjawab, menjawab, menjawab
'Cause his lips seem, lips seem, lips seem, both my hands are on his body
Karena bibirnya tampak, bibirnya tampak, bibirnya tampak, kedua tanganku diatas tubuhnya
Yeah it's funny how it's different now that I got somebody
Yah lucu rasanya betapa berbedanya sekarang bahwa aku memiliki seseorang
Yeah it's funny
Yah, itu lucu
Ooh
Sending a message
Mengirimkan sebuah pesan
Through mutual friends
It's like I'm talking to you using them
Terasa seperti aku sedang berbicara padamu melalui mereka
You heard I was happy
Kau mendengar aku bahagia
And I heard you're not
Dan ku dengar kau tidak (bahagia)
I guess freedom didn't free you like you thought
Ku kira kebebasan tak membebaskanmu seperti yang kau pikirkan
Last time I checked
Terakhir kali ku cari tahu
You're the one that left
Last words you said
Kata terakhir yang kau katakan
That you couldn't care less
Bahwa kau tak peduli
It's funny how you miss me more than you could ever love me
Lucu rasanya bagaimana kau merindukanku lebih dari dirimu yang pernah mencintaiku
How you couldn't give me everything and now you want it from me
Bagaimana kamu tak bisa memberikan padaku semuanya dan sekarang kau menginginkannya dariku
Yeah, it's funny how it's different now that I got somebody
Yeah, lucu rasanya betapa berbedanya sekarang bahwa aku punya seseorang
Yeah it's funny
Ooh
Yeah it's funny, funny how you, how you, answer, answer, answer
Yah, itu lucu, lucu bagaimana dirimu, bagaimana kamu, menjawab, menjawab, menjawab
'Cause his lips seem, lips seem, lips seem, both my hands are on his body
Karena bibirnya tampak, bibirnya tampak, bibirnya tampak, kedua tanganku diatas tubuhnya
Yeah it's funny how it's different now that I got somebody
Yah lucu rasanya betapa berbedanya sekarang bahwa aku memiliki seseorang
Yeah it's funny
Yah, lucu rasanya
Ooh
It's funny how you miss me more than you could ever love me
Lucu rasanya bagaimana kau merindukanku lebih dari dirimu yang pernah mencintaiku
How you couldn't give me everything and now you want it from me
Bagaimana kamu tak bisa memberiku semuanya dan sekarang kau menginginkannya dariku
Yeah, it's funny how it's different now that I got somebody
Yeah, lucu rasanya betapa berbedanya sekarang bahwa aku punya seseorang
Yeah it's funny
yah, lucu rasanya
Ooh
It's funny how you're calling couldn't answer if I wanted
Lucu rasanya bagaimana kau sedang menelepon tidak bisa menjawab jika aku mau
Karena bibirnya menempel di bibirku dan kedua tanganku ada diatas tubuhnya
Yeah it's funny how it's different now that I got somebody
Yah, lucu rasanya betapa berbedanya sekarang karena aku memiliki seseorang
Yeah it's funny
Yah itu lucu
Ooh
Yeah it's funny, funny how you, how you, answer, answer, answer
Yah lucu rasanya, lucu bagaimana kau, bagaimana kau, menjawab, menjawab, menjawab
'Cause his lips seem, lips seem, lips seem, both my hands are on his body
Karena bibirnya tampak, bibirnya tampak, bibirnya tampak, kedua tanganku ada diatas tubuhnya
Yeah, it's funny how it's different now that I got somebody
Yah terasa lucu betapa berbedanya sekarang karena aku dapatkan seseorang
Yeah it's funny
Yah, itu lucu
Ooh
Who's laughing now?
Who's laughing now?
Who's laughing now?
Who's laughing now?
Siapa yang tertawa sekarang?
Ooh