Lirik Lagu Sheila On 7 - Pilihlah Aku
Lagu Sheila On 7 - Pilihlah Aku
Lirik Lagu Pilihlah Aku - Sheila On 7
Kumpulan Lirik Lagu dari Sheila On 7 Terbaru
![]() |
Lirik Lagu Sheila On 7 - Pilihlah Aku / Pejantan Tangguh Album |
Berikut petikan Lirik Lagu Sheila On 7 - Pilihlah Aku, "Sadarkah kau kusayangi, Sadarkah untukmu ku bernyanyi, Terbacakah niat tulus ini, Degup jantung kian terbisik........". Inilah lirik lagu Pilihlah Aku yang dinyanyikan oleh Sheila On 7 selengkapnya :
Judul Lagu : Pilihlah Aku
Artist / Penyanyi : Sheila On 7
Cipt : Adam M. Subarkah
Album : Pejantan Tangguh / Pria Terhebat (2004)
Genre : Pop
Label : Sony Music Entertainment
Baca Juga
Lirik Lagu Sheila On 7 - Pilihlah Aku :
Sadarkah kau kusayangi
Sadarkah untukmu ku bernyanyi
Terbacakah niat tulus ini
Degup jantung kian terbisik
Kadang kata tak berarti
Kalau hanya kan sakiti
Diam bukanlah tak ingin
Degup jantung kian terbisik
Tanda cinta yang bersemi
Aku yang kan mencintaimu
Aku yang kan s'lalu mendampingimu
Bila bahagia yang akan kau tuju
Bila butuh cahaya tuk menemanimu
Pilihlah aku...
*musik...
Aku yang kan mencintaimu
Aku yang kan s'lalu mendampingimu
Bila bahagia yang akan kau tuju
Bila butuh cahaya tuk menemanimu
Pilihlah aku...
Jangan sempat kan berlalu
Kalau karyaku yang kau tunggu
Jangan hanya aku yang tahu
Aku cinta padamu
Mohon warnai jiwaku
Maukah hidup bersamaku
Download Lagu Sheila On 7 - Pilihlah Aku dan Chord Gitar Sheila On 7 - Pilihlah Aku tidak tersedia. Lirik Lagu Sheila On 7 - Pilihlah Aku ini sudah bisa anda baca di Pancaswara.Com dan untuk lagunya sudah bisa didengarkan di media streaming online JOOX, Spotify, iTunes, KKBOX, Deezer dan lainnya.